Daftar HP Yang Sudah Menggunakan Jaringan 5G di Indonesia

  Meskipun jaringan 5G belum merata keberadaannya, namun tidak menutup kemungkinan dalam waktu dekat ini kita akan bergeser ke jaringan yang lebih cepat sehingga bisa mengakses internet dengan jaringan yang super cepat seperti 5G.

Sudah beberapa vendor smartphone telah menggunakan konektivitas 5G pada beberapa produknya seperti Xiaomi Mi Mix dan Samsung S10.

Untuk bisa menggunakan Jaringan super cepat 5G, sebuah prangkat smartphone harus sudah dibenamkan prosesor yang memang telah mampu menjalankan tugasnya untuk menjalankan jaringan internet 5G tersebut.

Chipset yang telah diciptakan dan akan digunakan pada beberapa perangkat smartphone yang telah support dengan konektivitas 5G contohnya seperti Snapdragon X50. 

Namun, seperti disebutkan melalui GSM Arena, beberapa ponsel sudah mempersiapkan diri untuk sesegera mungkin merilis ponsel berteknologi 5G.

Semua pihak telah mempersiapkan layanan jaringan ini agar cepat terealisasi. Qualcomm, telah menyediakan chipset yang nantinya akan digunakan untuk mendukung perangkat yang akan di luncurkannya.

Beberapa vendor yang sedang mempersiapkan HP yang mendukung jaringan 5G mungkin akan segera merilis ponsel tersebut di akhir tahun 2018 ini. 

Bocoran Daftar vendor yang sudah memiliki varian smartphone 5G sudah santer di internet, seperti XIAOMI dengan Xiaomi Mi Mix 3 nya, lalu SAMSUNG  dengan Galaxy S10 nya dan HUAWEI  dengan Huawei Mate nya.

Tidak menutup kemungkinan vendor - vendor lainnya seperti Oppo, Xiaomi, Lenovo, Asus dan vedor lokal seperti Advan , Evercos juga akan menyusul memberikan bocoran varian dari perangkat smartphone Android yang akan di rilis dalam waktu dekat ini.

Perkiraan harga yang akan ditawarkan untuk ponsel dengan konektivitas jaringan 5G tentu akan memiliki harga yang beragam. Nantikan saja kehadiran 5G yang akan meramaikan pasar ponsel nantinya.

Berikut Daftar HP yang sudah support jaringan 5G di tahun 2019 :

1. Xiaomi Mi Mix 3 5G

2. Samsung Galaxy S10 5G

3. Huawei Mate X

4. LG V50 ThinQ 5G

5. ZTE Axon 10 Pro 5G

6. Oppo Reno 5G

7. Lenovo Z6 Pro

8. OnePlus 5G

9. Motorola Moto Z3

10. iPhone Terbaru

11. Sony Xperia XZ4


Dari daftar perangkat yang telah mengusung konektifitas 5G di atas anda bisa menentukan pilihan yang tepat untuk anda ketika akan membeli ponsel baru.

Mungkin karena fitur atau teknologi tersebut masih tergolong baru, tentu harga yang ditawarkanpun akan bervariasi dari mulai yang termurah hingga harga premium.

Anda bisa memilih vendor mana yang dirasa cocok atau memang telah menjadi pilihan anda. 

Related Posts: